Senin, 05 Desember 2011

Beberapa Hal Penyebab Kanker

Pengobatan Galih Gumelar - Penyebab kanker belum diketahui pasti, tetapi terdapat bahan-bahan yang diduga beresiko menimbulkan kanker, bahan-bahan ini disebut korsinogen atau bahan yang bersifat karsinogenik.
Bahan-bahan yang diduga dapat menjadi penyebab kanker (karsinogen);

1.Senyawa kimia:
-          Karsinogen kimiawi dalam makanan : Aflatoxin B I, Ethionine, Nitrosamine, Cycasin, Saccarin dan Cyclamate.
-          Karsinogen dalam bahan yang disentuh; Asbestos, Winyl chloride, Nikkel, Chroom, Arsen, Cloromethyl.
-          Karsinogen yang dihirup : Arang, tar, Minyak, Asap rokok.
-          Karsonogen dalam bentuk obat-obatan dan hormon; dietyl, Stilbestrol, Phenacetin dan Oral Contraceptiv serta banyak obat kimia simtetik cenderung bersifat carsinogen.
2.Faktor Fisika:
Karsinogen radiasi yaitu energi radiasi apapun; matahari, x-ray, nuklir, radionukleide.
3.Virus / Oncogenic virus:
-          RNA virus: fam-retrovirus; mengatifkan onkogen sel.
-          DNA virus; papiloma virus, adeno-virus.
-          EB virus: berhubungan denganCa-nasopharynx.
-          Virus hepatitis B,C dan D.
4.Penyakit Kronis-Iritasi kronis, Inflamasi kronis.
5.Kelemahan genetik: kanker tidak dirturunkan tepai kelemahan sel-sel tertentu atau jaringan tertentu terhadap    mutasi genetik bisa diturunkan.
Penurunan : kanker tidak dapat ditularkan oleh pergaulan akrab ataupun sentuhan. Tetapi yang diduga penyebab kanker seperti virus hepatitis B dan C serta virus herpes simplex type 2 dan hormon papiloma type 17 dapat dikeluarkan.

Sumber : Herbal Terapi

Lorem ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry.


EmoticonEmoticon